Kesusahan Sehari Cukup Untuk Sehari

  • Whatsapp
Beban Hari Ini Cukup Hari ini

Ayat Bacaan: Mayius 6:25-34

Kekuatiran kita hanya bersumber pada tiga hal, yaitu kemarin, hari ini dan hari esok. Tetapi tekanan Alkitab lebih banyak kepada hari ini. Ada banyak ayat di Alkitab yang menekankan tentang kekuatiran hari ini. Mari kita lihat beberapah hal yang menolong kita menguasai kekuatiran :

Read More

I. Jangan bawa beban hari kemarin

  • Kita perlu belajar dari pengalaman masa lalu (Wahyu 2:5)
  • Kita tidak boleh lupakan kebaikan Tuhan masa lalu (Mazmur 103:2-3)
  • Kita tidak boleh membawa beban masa lalu (Filipi 3:13-14)

II. Jangan kuatir hari esok

  • Kita harus rencanakan sesuatu untuk hari esok (Lukas 14:28)
  • Jangan lupakan Tuhan dalam setiap perencanaan (Yohanes 4:13-15)
  • Rencanakan hari esok dengan iman, bukan dengan kuatir (Matius 6:34)

III. Bertindaklah sekarang

  • Kita tidak perlu kuatir akan hari esok kalau kita melakukan sesuatu sekarang ( 2 Korintus 6:2)
  • Orang yang rajin dan sungguh-sungguh didalam Tuhan. tidak perlu kuatir akan hari esoknya (Amsal 31:24-25)

 

Bagi Saudara/i yang rindu mendukung pelayanan aplikasi ini dapat memberikan persembahan dukungan ke :

BCA Cab. Mutiara Taman Palem
a.n. Yoga Adi Candra Putra Kesuma
7015215062
Konfirmasi ke email : watashiyoga@gmail.com
Terima kasih, Tuhan Yesus Memberkati.

Related posts

Leave a Reply

3 comments

  1. sangat memberkati kami πŸ™πŸΌπŸ™πŸΌ