Ia Datang Tanpa Disangka

  • Whatsapp

Ayat Bacaan: Matius 24:36

Kerangka Khotbah:

Read More

Meskipun Alkitab menegaskan bahwa tidak seorangpun mengetahui saat kedatangan Yesus Kristus yang kedua kalinya, namun kita mengucapkan syukur kepada Bapa di Sorga, karena Alkitab telah mengingatkan untuk memperhatikan tanda-tanda menjelang kedatangan Anak Manusia.

I. Ia datang pada saat segala sesuatu berjalan sebagaimana biasa
– Yang berdosa tetap berdosa dan yang suci tetap suci (Matius 24:37)
– Orang tetap menjalankan pekerjaanNya seperti biasa (Matius 24:17-20)

II. Ia datang tiba-tiba tanpa pemberitahuan
– Seperti pencuri (matius 24:43; Wahyu 16:15)
– Orang dunia tidak tahu kedatanganNya (Lukas 19:42)
– Anak Tuhan tahu, walaupun kepastian hari tidak diberitahu Allah bagi kita.
– Peristiwa Simeon dan Hanna (Lukas 2:25-26)
– Tuhan menyuruh kita menilai rupa bumi dan langit (Lukas 12:56; 1 Tesalonika 5:2)

III. Buat kita bukan waktu kapan Yesus datang tetapi persiapan dirilah yang penting
– Kata “berjaga-jaga” banyak sekali kita jumpai dalam Alkitab (Matius 24:42; Lukas 12:40; Wahyu 16:15)
– Tinggalkan segala dosa dan kefasikan (Yoel 2:12-24)

Related posts